Berikan Rasa Aman Dan Nyaman, Polsek Krangkeng giatkan Patroli Malam Hari

    Berikan Rasa Aman Dan Nyaman, Polsek Krangkeng giatkan Patroli Malam Hari

    Berikan rasa aman dan nyaman Polsek Krangkeng giatkan patroli malam hari

    Humas Polsek Krangkeng - Anggota Polsek Krangkeng Polres Indramayu Aipda Suparjo dan Brigadir m.Sahrul melaksanakan patroli sebagai pelayanan prima kepada masyarakat yang tengah menikmati istirahat malamnya agar tercipta keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polsek Krangkeng Jum'at (09/02/2024)

    Patroli ini dilaksanakan pada malam hari karena malam hari merupakan jam rawan yang banyak di manfaatkan bagi para pelaku kejahatan untuk melaksanakan aksinya, adapaun kegiatan patroli petugas polsek Krangkeng hari ini dilaksanakan dengan rute patroli di Obyek Vital, jalur pantura dan perumahan penduduk .

    Kapolsek Krangkeng AKP Tarno SH., mengatakan Patroli merupakan tugas pokok anggota POLRI yang berseragam guna mencegah dan meminimalisir terjadinya tindak kejahatan khususnya mencegah terjadinya tindak pidana pencurian dan potensi Guantibmas lainnya.

    Disamping patroli keobyek obyek vital dan pemukiman penduduk patroli juga menyambangi kelompok Masyarakat / Pemuda yang dilewati oleh patroli hal ini bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat dikarena dengan adanya kehadiran polisi ditengah masyarakat selain itu dalam kesempatan juga memberikan himbauan kepada Masyarakat untuk tetap mewaspadai situasi dilingkungannya dan segera melaporkan setiap ada kejadian kepada pihak kepolisian.cegah gangguan kamtibmas polsek Krangkeng tingkatkan patroli malam hari.

    Krangkeng

    Krangkeng

    Artikel Sebelumnya

    Sinergi Polsek Krangkeng dan Koramil, Upaya...

    Artikel Berikutnya

    Wujudkan Pemilu Aman, Kapolsek Krangkeng...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Ikuti Kami